Minggu, 13 November 2011

SS501

SS501 PROFILES



Tanggal lahir: 6 Juni 1986 (umur 25)
Pengalaman: pembawa acara tetap Show! Music Core (쇼! 음악중심 di MBC dari 11 November 2006 hingga Maret 2007.
Tanggal lahir: 3 November 1986 (umur 25)
Pengalaman: DJ tetap radio SBS FM acara "SS501 Youngstreet" (Juni 2006-Agustus 2006)
Tanggal lahir: 24 Februari 1987 (umur 24)
Pengalaman: drama televisi Break (Mnet, Mei 2006), DJ tetap SBS FM acara "SS501 Youngstreet" (Agustus 2006-April 2007) menggantikan Heo Young Saeng.
Tanggal lahir: 3 April 1987 (umur 24)
Pengalaman: DJ tetap SBS FM acara "SS501 Youngstreet" (Mei 2006-April 2007), pembawa acara televisi Great Expectations (Nukkimpyo: Widaehan Yusan 74434; hangul: 느낌표: 위대한 유산 (MBC, Desember 2006-April 2007), bintang tetap acara Ikemen Gasshūkoku (Fuji TV, Oktober 2007-sekarang)
Tanggal lahir: 3 Agustus 1987 (umur 24)
Pengalaman: pengisi suara tokoh Pi dalam film layar lebar anime Shark Bait versi bahasa Korea; bintang video musik catch oleh Ock Ju-hyun

Video musik

  • Gyeonggo (경고
  • Everything
  • Never Again
  • Snow Prince
  • Fighter
  • Geunyeo... Useotda (그녀...웃었다) oleh 2Shai (dibintangi Kim Hyun Joong dan Kim Kyu Jong)
  • Kkaman Angyeong (까만안경) oleh Eru (dibintangi Kim Hyun Joong)
  • Unlock
  • 4 Chance
  • Geop Jaeng I 겁쟁이
  • Deja Vu
  • Neol Bureuneun Norae Remix (널 부르는 노래 Remix)
  • Love Like This
  • UR Man
  • Love Ya
  • Let Me Be The One
  • As A manoleh Gummy (starring Kim Hyun Joong)
Pada April 2006, SS501 manggung di Nippon Budōkan memperingati mulai mengudaranya televisi kabel Mnet Japan. Di keesokan harinya mereka mengadakan jumpa penggemar. Konser pertama di Jepang diadakan di Grand Cube Osaka, bulan September tahun yang sama. Setelah bersiap untuk debut di Jepang, singel maxi "Kokoro" dirilis bulan Agustus 2007. "Kokoro" sampai di tangga lagu Oricon urutan ke-5.Singel kedua, "Distance ~Kimi to no Kyori" dirilis 19 September 2007, dan sampai di urutan ke-3 Oricon. Setelah itu, album perdana, SS501 dirilis 24 Oktober 2007.
Kesuksesan di Jepang membuat SS501 menerima Penghargaan Piringan Emas Jepang ke-22, Maret 2008 sebagai salah satu dari 10 artis pendatang baru terbaik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar